Menu

Mode Gelap
Headline

News · 11 Agu 2022 14:21 WIB ·

Antisipasi Krisis Pangan Jokowi Canangkan Penanaman 1 Juta Kelapa Genjah


 foto: Presiden Jokowi memberikan keterngan terkait krisis pangan dunia yang mengancam 300 juta lebih orang di beberapa negara di belahan dunia, saat mencanangkan penanaman kelapa genjah di Boyolali. Perbesar

foto: Presiden Jokowi memberikan keterngan terkait krisis pangan dunia yang mengancam 300 juta lebih orang di beberapa negara di belahan dunia, saat mencanangkan penanaman kelapa genjah di Boyolali.

MEDIKITA.COM – Presiden Jokowi mengatakan bahwa sekitar 300 juta penduduk di beberapa negara di dunia mengalami krisis pangan akut. Bahkan kata presiden jika tidak ada yang melakukan antisipasi, krisis pangan akut akan melanda 800 juta orang.

Presiden menyampaikan hal tersebut ketika melakukan kerja serta perencanaan penanaman kelapa genjah di Boyolali, Kamis (11/8/2022).

“itulah alasannya mengapa lahan-lahan yang tidak produktif itu kita produktif, termasuk juga pekarangan atau halaman rumah. Jika rumah tangga di desa desa produktif, tidak ada lagi yang namanya kesulitan cabe atau harga yang melonjak,” ujar presiden dalam kanal youtube sekretariat Presiden.

Presiden menambahkan, penanaman kelapa gejah yang dmulai di Boyolali mempunyai prospek yang menjajikan. Karena kata presiden hasilnya bisa untuk membuat minuman segar, gula semut dan lainnya.

“Nanti propinsi lainnya akan menyusul. Sekarang di Solo raya, Boyolali kita bagikan 46 ribu, Karanganyar 44 ribu dan Sukoharjo 110.000 kelapa genjah. Targetnta nanti 1 juta kelapa genjah,” ulas mantan Wali Kota Solo dua periode itu. (WY)

Artikel ini telah dibaca 42 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

PJS Siapkan Strategi Menjadi Organisasi Pers Terdepan

19 September 2024 - 09:42 WIB

Hukum Tidak Boleh Dipakai untuk Menekan Lawan Politik

17 Agustus 2024 - 05:32 WIB

PKB Agam Pastikan Dukungan untuk Gus Muhaimin

15 Agustus 2024 - 16:07 WIB

Gelar PKD, GP Ansor Payakumbuh Siapkan Kader Berkualitas

11 Agustus 2024 - 11:04 WIB

Peduli Lingkungan, PJS dan Polri Kolaborasi

3 Agustus 2024 - 18:51 WIB

Sah! Ini Syarat CPNS 2024 yang Anda Tunggu

30 Juli 2024 - 14:04 WIB

Trending di News